Desa Tangkil – Selasa, 02 Juni 2023, inibertempat di aula balai desa Tangkil. Musyawarah Desa Pembentukan dan Pelantikan Panitia Pemilihan Kepala Desa (P2KD) dilaksanakan.
Dihadiri Oleh Bapak Camat Kecamatan Cidahu, Babinsa, Babinkantibmas, Kepala Desa Tangkil Beserta perangkat Desa, BPD dan Tokoh Masyarakat, Tokoh Agama, Rt/Rw, KPMD, LPMD, PKK, Karang Taruna.
Kepala Desa Tangkil, Bapak Ijang Sehabudin, S,Ap. mengatakan Kegiatan ini digelar sehubungan dengan telah ditetapkannya pemilihan kepala desa serentak Tahun 2023 “Sesuai Peraturan Daerah Kabupaten Sukabumi maka dari pihak BPD melaksanakan kewenanganya untuk membentuk Panitia Pemilihan Kepala Desa,” jelasnya. Dirinya berharap kepada Panitia Pilkades terpilih nantinya bisa melaksanakan dengan baik sesuai aturan perundang – undangan, berlaku adil, propesional dan netral jangan sampai ada keterpihakan saat Pilkdes nanti, Ujarnya.
Selanjutnya ketua BPD membentuk panitia yang terdiri dari unsur Pemdes, LKD, dan dari unsur perempuan.
Berikut adalah nama-nama terpilih Panitia Pemilihan Kepala Desa (P2KD)
Ketua : Andi Supriatna
Wakil Ketua : Uus Supriatna
Sekertaris: Sarif Hidayatullah, SH
Bendahara: Ema Resmawatu, SH
Anggota:
Supriatna
Rizki Panca Pamungkas
Imas masuhaeti, Spd.
M Fadilah Akbar, A.Md.T
Solahudin
Yunita Pratiwi
Dede Sulaeman
Selamat dan Sukses atas dilantiknya Panitia Pemilihan Kepala Desa (P2KD). Semoga amanah dan diberikan kemudahan dalam mengemban tugas.
Penulis : M. Ega Sopiullah
Gmail : egasopiullah@gmail.com